Selasa, 24 Maret 2015

10 Gol Tercepat Sepanjang Piala Dunia

Piala Dunia merupakan ajang yang sangat dinanti nantikan setiap oprang, terkhusus kepada mereka yang menyukai sepak bola. Pada perhelatan tersebut tentunya menciptakan banyak gol-gol indah yang di lesatkan oleh pemain di setiap negaranya. Hanya saja ada beberapa gol yang tercatat merupakan gol paling cepat sepanjang piala dunia di selenggarakan. Siapa sajakah pemain pencetak gol tercepat itu? Berikut ini Berbagi 10 akan membagikan kepada pembaca 10 Gol Paling Cepat Sepanjang Masa di Piala Dunia :

1. 0' 11" (Hakan Suker) - South Korea vs. Turkey (2002)
0' 11" (Hakan Suker) - South Korea vs. Turkey (2002)


2. 0' 16' (Vaclav Masek) - Mexico vs. Czechoslovakia (1962)
2. 0' 16' (Vaclav Masek) - Mexico vs. Czechoslovakia (1962)


3. 0' 26' (Ernst Lehner) - Germany V Austria (1934)
3. 0' 26' (Ernst Lehner) - Germany V Austria (1934)


4. 0' 27" (Bryan Robson) - England V France (1982)
 0' 27" (Bryan Robson) - England V France (1982)


5. 0' 32" (Clint Dempsey) - USA V Ghana (2014)
5. 0' 32" (Clint Dempsey) - USA V Ghana (2014)


6. 0' 35" (Emile Veinante) - France V Belgium (1938)
6. 0' 35" (Emile Veinante) - France V Belgium (1938)


7. 0' 35" (Arne Nyberg) - Hungary V Sweden (1938)
7. 0' 35" (Arne Nyberg) - Hungary V Sweden (1938)


8. 0' 37" (Bernard Lacombe) - Italy V France (1978)
8. 0' 37" (Bernard Lacombe) - Italy V France (1978)


9. 0'50" (Adalbert Desu) - Romania V Peru (1930)
9. 0'50" (Adalbert Desu) - Romania V Peru (1930)
10. 0'50" (Florian Albert) - Hungary V Bulgaria (1962)
10. 0'50" (Florian Albert) - Hungary V Bulgaria (1962)

Seperti itulah informasi menarik seputar Sejarah sejarah Sepak bola Dunia. Semoga dengan hadirnya informasi 10 Gol Paling Cepat Sepanjang Masa di Piala Dunia ini dapat membantu pembaca Berbagi 10

Tidak ada komentar:

Posting Komentar